Menu

Mode Gelap
 

BERITA · 17 Dec 2015 WIB

Sumber daya hayati yang terdapat di indonesia


 Sumber daya hayati yang terdapat di indonesia Perbesar

ilustrasi-potensi-bisnis-ikan1

Agrotani.com – Indonesia memiliki kekayaan sumber daya alam yang melimpah. Hal ini sangat berpotensi bagai masyarakat umum, buah dan sayur dan bahan poko yang menunjang, dapat memenuhi kebutuhan pasok makanan yang di butuhkan oleh manusia.

Oleh karena karunia geologis yang prima, tanah kita mampu menumbuhkan ribuan bahkan jutaan jenis tanaman yang tumbuh dan berkembang biak dengan aman dan sehat. Selain itu, perkembangbiakan tanaman lewat persilangan bebas, segregasi maupun mutasi semakin meningkatkan jumlah keragaman genetis atau plasma nutfah. Akan tetapi seperti yang telah disampaikan di atas, belum semua plasma nutfah tersebut dapat tergarap dan bermanfaat secara optimum bagi kehidupan manusia.

Kita memeiliki kendala yang cukup banyak untuk membangaun negara indonesia libih baik dari sekarang, seperti kendala SDM, dana, peluang dan teknologi yang belum sepadan menyebabkan pemerintah harus menempuh jalan prioritas. Berdasarkan pengalaman negara maju, misalnya Amerika, Jepang dan negara tetangga sendiri yang sudah terakreditasi sebagai negara maju (Filipina, Malaysia, Thailand), bebuahan unggul hanya dapat muncul atau diciptakan dari kekayaan plasma nutfah.

Pada kekayaan semua nutfah memungkinkan para pemulia tanaman untuk melaksanakan evaluasi terhadap karakter unggul yang dimiliki secara alami dan seterusnya menggabungkannya menjadi produk genetis baru yang lebih baik.

Munculnya karakter unggul selanjutnya digunakan sebagai bahan mentah atau materi genetik. Karakter karakter unggul ini kemudian digabungkan sehingga menjadi suatu varietas baru unggulan. Kendala utama yang dihadapi dalam program pemuliaan tanaman (plant Mreeding) adalah konservasi genetis, Dapat dikatakan bahwa kegiatan konservasi plasma nutfah adalah kegiatan yang berbiaya tinggi.

Hampir semua materi tanaman yang dilestarikan tidak boleh dimanfaatkan dengan tujuan memperoleh keuntungan komersial. Kalaupun sumber plasma tersebut terpaksa harus diambil, itupun masih memerlukan persyaratan yang cukup ketat. Sebenamya hal ini tidak akan menjadi kendala apabila semua lapisan masyarakat bersama-sama menyadari akan pentingnya atau manfaat plasma nutfah menjaga keselamatan dan eksistensi bangsa.

Sebagaimana telah diuraikan di atas bahwa negara kita mempunyai kondisi geografis yang sangat beragam, hal ini berlanjut pada variasi dalam jenis tanah dan iklim yang sangat signifikan oleh karena itu, dengan adanya keterbatasan dan variasi iklim, program pelestarian plasma nutfah harus diadakan berdasarkan keadaan daerah masing-masing(in situ conserwation), Peran pemerintah daerah dalam hal ini, menjadi sangat dominan. Kepala daerah berwenang dalam penyediaan dana dan sarana guna pemanfaatan sumber daya hayati yang sangat berharga.

Artikel ini telah dibaca 0 kali

Baca Lainnya

Jenis Cabai Terpedas Di Dunia Sepanjang Masa

19 February 2018 - 00:55 WIB

Menjelang Idul Fitri 2017 Bulog Sulut akan Jual Bawang Putih Rp. 38.000 per Kilogram

19 June 2017 - 21:27 WIB

Canggih pemupukan padi menggunakan drone, mau uji coba ?

19 June 2017 - 02:59 WIB

5 Manfaat kopi yang wajib anda ketahui untuk kesehatan

11 June 2017 - 02:52 WIB

5 Manfaat kopi yang wajib anda ketahui untuk kesehatan

Pesona Pisang Apuy, Keunggulan Lokal Majalengka

29 May 2017 - 00:26 WIB

Prospek Kerja Fakultas Pertanian Yang Sangat Menguntungkan

11 May 2017 - 02:55 WIB

Trending di BERITA