Tips Tempat Membeli Burung Jalak

Agrotani.com – Tips Tempat Membeli Burung Jalak – Tempat pembelian burung yang paling aman adalah di kios-kios pasar burung. Biarpun harganya relatif mahal, tetapi kualtas burung yang djual lebih terjamin. Jangan membeli burung yang dijual oleh pedagang asongan. Perhatikan beberapa ciri-ciri burung jalak yang memiliki kriteria bagus atau bakalan yang berkualitas. Pelajari tentang ciri-ciri bakalan […]

Read More

Cara memilih jalak jantan dan jalak betina

Agrotani.com – Agar tidak tertipu oleh penjual burung, sebaiknya dikenali lebih dahulu ciri-ciri jalak jantan maupun jalak betina. Terkadang kebiasaan untuk para pemula membeli jalak yang mereka inginkan tidak sama dengan yang mereka miliki. Untuk memilih jalak yang memang harus anda ketahu sebelum membeli atau memeliharanya. Berikut ini adalah beberapa perbedaan jantan dan betina jalak. […]

Read More

Pengaruh Pakan Terhadap Burung

Agrotani.com – Sebagai hewan peliharaan, burung dapat dinikmati keindahan warna bulu dan kemerduan suaranya. Ini sudah tidak asing lagi bagi kita. Bulu yang indah dan suara yang merdu tak lepas dari pengaruh pekan. Burung pada habitatnya mencari makan sendiri dengan caranya sendiri. Berbeda dengan burung peliharaan yang tentu kita yang menentukan bagaiman asupan perut burung. […]

Read More

Ramuan rahasia untuk kenari

Agrotani.com – Burung kenari merupakan salah satu burung yang banyak dipelihara orang. Selain karena warma bulunya yang indah dan beraneka warna, juga karena sifatnya yang periang dengan suara nya yang merdu keindahan warna dan nyanyiannya yang merdu menambah susan hangat dan menjadi penghibur pemiliknya. Agar burung tersebut senantiasa tampil dengan warna bulu mengilap dan suara […]

Read More

Cara Mudah Membuat Pakan Buatan Untuk Burung

Agrotani.com – Pekan buatan merupakan bahan pakan yang diolah dan dibuat untuk melengkapi kebutuhan nutrisi burung. Pakan ini biasanya berbentuk butiran pellet. Pakan yang berbentuk pellet biasa diberikan sebagai makanan burung perkutut, murai batu, cucakrawa, kacer, poksay, cucak, merpati. Pellet dibuat dari campuran berbagai bahan makanan dengan komposisi yang lengkap yang telah dihaluskan dan terpilih yang dibentuk dan dipadatkan […]

Read More

Meramu Pakan Burung Peliharaan

Agrotani.com – Burung yang mempunyai tingkat metabolisme tinggi akan mengonsumsi lebih banyak pakan. Tingkat metabolisme ini dapat dilihat dari aktif tidaknya burung, ukuran tubuh, jenis, dan umur burung. Suara dan keindahan bentuk serta wama burung merupakan harapan bagi setiap pemelihara burung ocehan dan burung hias. Seringkali kita karena burung ocehan yang kita beli dengan harga yang […]

Read More

Cara kebiasaan burung mencari makan di alam

Agrotani.com – Burung dalam mencari makanan cenderung mencari tampat yang telah menjadi sumber makanannya berdasarkan kebiasaan dan nalurinya, misalnya pada tajuk pohon di atas ranting maupun dedaunan di sela-sela batu, dan di tanah. Berdasarkan hal ini burung dapat dikelompokian menjadi empat kelompok sebagai berikut. [infobox style=”alert-shadow”] Kelompok burung penghuni tajuk utama (di atas 25 m) […]

Read More