Pakan Pelengkap Untuk Burung Ocehan

Agrotani.com – Burung yang kita plihara tentu memerlukan pakan yang layak, kadang kala makanan yang kita berikan sehari-hari pada burung mengandung bebera kekurangan terutama dalam hal kandungnn vitamin dan mineral.


Walaupun kita memberikan makanan yang cukup, tetapi suatu saat burung tetap saja tampak kurang sehat. Untuk mengatasi hal tensebut kita harus berusaha melengkapi kekurangan gizi yang ada dengan cara memberikan pakan pelengkap, baik yang berupa tepung maupun grit.

Tepung ikan

Pakan Pelengkap Untuk Burung Ocehan

[infobox style=”alert-shadow”]

[dropcap style=”white-dropcap green” rounded=”dropcap-cycle”]1[/dropcap]Tepung Tepung Ikan

[divider style=”ridge”]

Tepung ikan merupakan salah satu komponen pakan burung merpati dan perkutut. Kadar gizi yang terkandung di dalam tepung ikan sangat tergantung pada jenis ikan serta cara pembuatannya. Jenis tepung ini merupakan sumber kalsium dan fosfor yang penting bagi burung pada saat pertumbuhan maupun bertelur.


Kita harus hati-hati jika hendak membeli tepung ikan. Tidak jarang tepung ikan yang dijual di pasar telah dicampur dengan dedak, sisik tulong sirip, den lain-lain.


Tepung Tulang

[divider style=”ridge”]

Tepung tulang biasa digunakan sebagai campuran dalam pembuatan grit untuk pakan burung merpati, kakatua, pipit, perkutut, dan gelatik. Kandungan kalsium dan fosfornya yang sangat tinggi mengakibatkan tepag ini digunakan sebagai sumber bagi keduan unsur tersebut. Tepung tulang baik diberikan pada burung dalam merangsang pertumbuhan dan dalam petelur.


Tepang daging

[divider style=”ridge”]

Tepung daging biasanya diberikan untuk semua jenis burung ocehan. Tepung dibuat dari sisa-sisa daging yang tidak terpakai dari rumah pemotongan hewan. Kandungan mineral dari tepung daging sangat tinggi. Walaupun demikian, kadar proteinnya lebih rendah daripada daging segar karena telah mengalami beberapa proses pengolahan

[/infobox]

[infobox style=”alert-shadow”]

[dropcap style=”white-dropcap blue” rounded=”dropcap-cycle”]2[/dropcap]Grit

[divider style=”ridge”]

Grit dapat diberikan untuk burung kakatua, parkit, gelatik, pipit, merpati, dan perkutut. Burung-burung ini lebih menyukai grit yang kasar, tidak halus seperti tepung. Sebenarnya grit dapat kita buat sendiri jika bahan-bahan pembentuknya telah tersedia, misalnya punggung cumi-cumi, kulit kerang, batu kapur, batu kali yang berukuran kecil, kerikil, granit, tepung, kapur, kulit bekicot, arang batok atau tumbukan, bata merah.


Bahan grit tersebut kita bumbuk, tapi tidak sampai halus. Grit dari kulit kerang, tepung tulang, atau tepung kapur juga berfungsi sebagai sumber kalsium. Sebaliknya grit dari batu-batuan batu granit, dan kerikil hanya berfungsi membantu pencernaan. Grit dari arang batok selain berfungsi membantu percernaan, juga mencegah penyakit diare. Jadi, pemberian grit pada burung mempunyai fungsi ganda, juga berfungsi sebagni sumber kalsium jika pembentukan tulang, paruh, bulu dan kuning telur.

[/infobox]

Pakan pelengkap ini sangat baik sekali di berikan apabila pemberian dengan dosis yang baik dan pas, jangan terlalu banyak dan terlalu sedikit, karena sangat berpengaruh bagi kesehatanya.