Cara cepat menanam duku agar cepat berbuah

Agrotani.com – Duku sangat mudah sekali kita budidayakan, selain untuk menambah penghasilan kita dalam berbudidaya, pemeliharaanpun tidak begitu rumit dan tidak membuang waktu kita. Pada dasarnya permintaan pasar pada buah duku sangat besar sekali, namun perlu kita ketahui minat konsumsi pasaran kita hanya sebagian saja yang mengerti pentingnya buah dan sayur. Sebelum anda memulai lebih […]

Read More

Cara menanam kangkung secara hidroponik

Agrotani.com – Penanaman hidroponik kangkung bisa dilakukan dimana saja, asal instalasi untuk menanamnya terkena sinar matahari yang cukup. Anda bisa memanfaatkan pekarangan rumah yang sempit, bisa di tembok, halaman rumah dan ditempat-tempat sempit lainya. Untuk mendapat bahanya anda bisa membelinya di toko pertanian terdekat didaerah anda atau melalui toko online, terserah anda mau beli dimana. […]

Read More

Penyebab-penyebab ikan cupang kalah saat bertanding

Agrotani.com – Kalau ingin memenangkan pertarungan, selain fisik, masih ada persyaratan lain yang sangat berperanan sehingga daya juang cupang di arena menjadi maksimal. Ada beberapa penyebab kekalahan cupang yang diadukan, di antaranya sebagai berikut: 1. Terlalu muda Jangan menurunkan cupang adu yang masih terlalu muda, Cupang muda belum memiliki insting untuk menguasai area tertentu dan […]

Read More

Bibit Cabe Rawit Jengki

Agrotani.com – Cabe Rawit Jengki merupakan jenis tanaman yang tergolong pada anggota genus Capsicum. Cabai rawit jangki banyak sekali di budidayakan di indonesia dan hasil buah cabai rawit sangat digemasi oleh masyarakat, alasan kenapa varietas ini populer di masyarakat karena rasanya yang pedas dan umur tanaman yang bisa lama dan menghasilkan buah yang lebat. Cabai […]

Read More

Kursus pertanian jangka pendek

Agrotani.com – Apa yang terlintas di pikiran anda mengenai kursus pertanian secara jangka pendek ? Bayak orang yang ingin sukses dibidangnya namun tentu butuh usaha dan kemauan yang tinggi untuk mendapatkannya. Kami ingin memberikan tips dimana anda harus mengetahui kursus pertanian jangka pendek. Pelatihan ini ditujukan untuk orang yang sedikitnya sudah mengetahui cara budidaya tanaman […]

Read More

Nelayan

Agrotani.com – Nelayan adalah kegiatan di mana sehari-harinya bekerja menangkap ikan atau biota lainnya yang hidup di dasar, kolom maupun permukaan perairan. Nelayan juga melakukan kegiatan menangkap ikan seperti di perairan tawar, payau maupun laut. Dari kebanyakan nelayan di indonesia mereka menangkap ikan menggunakan bantuan kapal tradisional adapula yang menggunakan kapal yang khusus di rancang […]

Read More

Mengenal Jenis-Jenis Gaharu

Agrotani.com – Gaharu memang hanya sebagian orang saja yang mengetahui pohon ini. Penggunaan yang didasari untuk kebutuhan industri seperti untuk ritual agama, untuk bahan industri parfum atau bahkan untuk obat-obatan tradisional. Kita harus mengetahui di samping jenis-jenis gaharu yang kita akan budidayakan. Gaharu sangat mahal harganya mengingat dari hasil atau tahapan proses ini tidak semudah […]

Read More

Cara Meningkatkan Produksi Telur Ayam Kampung

Agrotani.com – Ayam buras atau ayam kampung memiliki potensi untuk dikembangkan khususnya bagi para petani di pedesaan, hal ini disebabkan karena ayam buras mudah menyesuaikan diri dengan lingkungan setempat. prospek ayam buras memiliki kecenderungan keutungan yang sangat baik jika dibandingkan dengan ternak ayam ras yang selalu dihadapkan pada harga daging dan telur yang sering berfluktuasi. […]

Read More